Unsa Makassar Kembali Gelar Studi Lapang Tahun 2020 di Kabupaten Maros
Maros – Universitas Sawerigading (Unsa) Makassar menyelenggarakan Studi Lapang Tahun 2020 dibawah Kepemimpinan Rektor Unsa Prof. Dr. Andi Melantik Rompegading, SH., MH., di Desa Pakbentengang kecamatan Marusu Kabupaten Maros Sulawesi Selatan, Kamis-Jumat, tanggal 20-21 Februari 2020. Sebanyak 250 mahasiswa yang mengikuti kegiatan tersebut, Rombongan Unsa disambut oleh Jafar Fatta selaku kepala desa di Kantor Desa […]
Unsa Makassar Kembali Gelar Studi Lapang Tahun 2020 di Kabupaten Maros Read More »