Penulis: unsamakassar

  • UNSA Makassar Sosialisasi di SMA Muhammadiyah 5 Makassar

    UNSA Makassar Sosialisasi di SMA Muhammadiyah 5 Makassar

    Makassar – Universitas Sawerigading (UNSA) Makassar di bawah pimpinan Rektor Prof. Dr. Melantik Rompegading, S.H., M.H melakukan Sosialisasi Penerimaan Mahasiswa Baru (Maba), Kamis (8/4/2021). Sosialisasi berlangsung di SMA Muhammadiyah 5 Makassar Jl. Sabutung No.12, Cambaya, Kec. Ujung Tanah, Kota Makassar. Dalam pelaksanaannya, pihak UNSA Makassar disambut baik oleh pihak Sekolah yakni Kepala Sekolah Muhammad Rusdi,…

  • Rektor Beserta Civitas Akademika UNSA Makassar Ziarah Ke Makam Pendiri Kampus

    Rektor Beserta Civitas Akademika UNSA Makassar Ziarah Ke Makam Pendiri Kampus

    Makassar – Rektor Universitas Sawerigading (UNSA) Makassar Prof. Dr. A. Melantik Rompegading, S.H., M.H beserta Civitas Akademika melakukan Ziarah ke Makam Pendiri Kampus, Senin (5/4/2021). Ziarah tersebut sebagai rangkaian dalam memperingati Dies Natalis ke-78 Kampus UNSA Makassar sejak berdirinya pada tahun 1943. Makam yang setiap tahunnya dikunjungi oleh Rektor beserta jajarannya merupakan makam dari Alm.…

  • UNSA Makassar Sosialisasi Penerimaan Maba di SMA Negeri 5 Galesong

    UNSA Makassar Sosialisasi Penerimaan Maba di SMA Negeri 5 Galesong

    Makassar – Universitas Sawerigading (UNSA) Makassar melakukan Sosialisasi Penerimaan Mahasiswa Baru (Maba) di SMA Negeri 5 Galesong, Sabtu (3/4/2021). Sosialisasi penerimaan Maba tahun ajaran 2021-2022 ini sudah berlangsung sejak bulan Maret 2021 sampai dengan penutupan penerimaan Maba bulan September mendatang. UNSA Makassar gencar melakukan sosialisasi guna meningkatkan jumlah mahasiswa disetiap Fakultas dan Jurusan. Dalam sosialisasi…

  • Rektor dan Pejabat UNSA Makassar Ikuti Sertifikasi Penyuluhan Anti Korupsi

    Rektor dan Pejabat UNSA Makassar Ikuti  Sertifikasi Penyuluhan Anti Korupsi

    Makassar – Rektor Universitas Sawerigading (UNSA) Makassar mengikuti Setifikasi Penyuluhan Anti Korupsi yang diadakan oleh Penyuluhan Integritas Bangsa (PIB) Badan Nasional Sertifikasi Profesi (BNSP). Penyuluhan sertifikasi tersebut di laksanakan secara Online yang berlangsung selama 5 (lima) hari terhitung sejak tanggal 22-26 Maret 2021. Dengan materi dasar yang disampaikan ialah, Penyuluhan, Rencana Pembelajaran Semester (RPS) dan…

  • BEM UNSA Makassar Gelar Dialog Publik dan Bedah Buku

    BEM UNSA Makassar Gelar Dialog Publik dan Bedah Buku

    Makassar – Badan Eksekutif Mahasiswa (BEM) Universitas Sawerigading (UNSA) Makassar menggelar Dialog Publik dan Bedah Buku, Sabtu (26/3/2021). Dialog dan bedah buku tersebut mengangkat tema “Peranan Perguruan Tinggi Terhadap Persaingan Usaha dimasa Pandemi Covid-19”. Kegiatan berlangsung di Warkop Flyover menghadirkan pembicara Dr. Lisma Lumentut, S.H., M.H yang merupakan Dekan Fakultas Hukum Universitas Kristen Indonesia Paulus…

  • Prodi Ilmu Administrasi Negara UNSA Makassar Gelar Seminar Skripsi Gelombang Pertama

    Prodi Ilmu Administrasi Negara UNSA Makassar Gelar Seminar Skripsi Gelombang Pertama

    Makassar – Program Studi (Prodi) Ilmu Administrasi Negara Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik (FISIP) Universitas Sawerigading (UNSA) Makassar menggelar Seminar Proposal Skripsi Gelombang Pertama, Sabtu (20/3/2021). Ujian yang di ikuti sebanyak 10 (sepuluh) orang mahasiswa ini berlangsung di Ruang Perpustakaan Kampus UNSA Makassar. Seminar proposal tersebut diuji langsung oleh Dekan FISIP Dr. Adi Sumandiyar,…

  • Prodi Sosiologi UNSA Makassar Gelar Seminar Proposal Skripsi Gelombang Ke-2

    Prodi Sosiologi UNSA Makassar Gelar Seminar Proposal Skripsi Gelombang Ke-2

    Makassar – Program Studi (Prodi) Sosiologi Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik (FISIP) Universitas Sawerigading (UNSA) Makassar menggelar Seminar Proposal Skripsi Gelombang Ke-2 (dua), Sabtu (20/3/2021). Ujian tersebut di ikuti sebanyak 12 (dua belas) orang mahasiswa yang diuji langsung oleh Dekan FISIP Dr. Adi Sumandiyar, S.Sos., M.Si., dan Ketua Prodi Sosiologi Irwan, S.Pd., M.Pd di…

  • Ketua BEM UNSA Makassar Ikuti Temu BEM Nusantara

    Ketua BEM UNSA Makassar Ikuti Temu BEM Nusantara

    Ketua Badan Eksekutif Mahasiswa (BEM) Muhammad Isra Universitas Sawerigading (UNSA) Makassar mengikuti Temu Nasional XII BEM Nusantara. Pertemuan berlangsung selama 5 (lima) hari yakni 8-12 Maret 2021 di Universitas Wijaya Kusuma Surabaya dengan tema “Bonus Demografi dan Strategi Peningkatan Pendidikan Nasional”. Kegiatan tersebut merupakan pertemuan besar para wakil organisasi atau pihak-pihak yang memiliki kepentingan untuk…

  • UNSA Makassar Lakukan Audiensi dengan Pemda Pangkep

    UNSA Makassar Lakukan Audiensi dengan Pemda Pangkep

    Makassar – Universitas Sawerigading (UNSA) Makassar dibawah pimpinan Rektor Prof. Dr. A. Melantik Rompegading, S.H., M.H melakukan audiensi dengan Pemerintah Daerah (Pemda) Pangkep, Selasa (16/3/2021). Audiensi kali ini dalam rangka melakukan penjajakan kerjasama antara Pemda Kabupaten Pangkajene dan Kepulauan (Pangkep) dalam hal Penelitian Pengabdian dan membantu Penyusunan Perda. Bupati Pangkep H. Muhammad Yusran Lalogau, S.Pi.,…

  • Webinar 30 Menit Menemukan Novelty Penelitian, FISIP UNSA Makassar dan Literacy Institute Kendari Bekerjsama

    Webinar 30 Menit Menemukan Novelty Penelitian, FISIP UNSA Makassar dan Literacy Institute Kendari Bekerjsama

    Makassar – Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik (FISIP) Universitas Sawerigading (UNSA) Makassar dan Literacy Institute Kendari bekerjasama menggelar Webinar 30 Menit Menemukan Novelty Penelitian, Sabtu (13/3/2021). Kegiatan tersebut berlangsung secara daring (online) melalui aplikasi Zoom dengan mengangkat tema “Tips 30 Menit Menemukan Novelty Dalam Penelitian”. Webinar kali ini kembali menghadirkan narasumber yakni, Dr. Ambo Upe,…